SUCI DALAM DOA
Suci artinya bersih baik itu secara lahir maupun batin. Suci lahir meliputi kebersihan raga/badan, pakaian, serta lingkungan sekitar dari najis dan kotoran. Sedangkan suci batin meliputi kebersihan jiwa, pikiran, serta sikap dari perbuatan yang dibenci Allah S.W.T dan Rasulnya. إنَّ اللَّهَ يُحِبُّ التَّوَّابِينَ وَيُحِبُّ الْمُتَطَهِّرِينَ “Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang bertaubat dan menyukai orang-orang yang…